Akibat Kelombang Panas, Warga Dihebohkan Penampakan 3 Patung Buddha di Sungai Yangtze China

- 23 Agustus 2022, 09:31 WIB
Akibat Kelombang Panas, Warga Dihebohkan Penampakan  3 Patung Buddha di Sungai Yangtze China
Akibat Kelombang Panas, Warga Dihebohkan Penampakan 3 Patung Buddha di Sungai Yangtze China /Foto via Rueters/

MEDIA PAKUAN - Akibat penurunan permukaan air sungai Yangtze di China, warga dikejutkan dengan penampakan tiga patung Buddha.

Tiga patung Buddha tersebut di duga berusia 600 tahun yang terendam disebuah pulau di kota Chongqing di barat daya China.

Hal ini dilaporkan pemerintah Xinhua pada 22 Agustus 2022.

Baca Juga: Mati atau Pergi! Industri Hiburan Moskow Kian Terpuruk, Para Musisi Rusia Meninggalkan Negaranya

Ketiga patung tersebut ditemukan di bagian tertinggi dari pulau karang yang disebut Foyeliang, awalnya diidentifikasi dibangun pada masa Dinasti Ming dan Qing.

Patung tersebut menggambarkan seorang biksu duduk di atas alas teratai.

Permukaan air Sungai Yangtze telah turun dengan cepat karena kekeringan dan gelombang panas di wilayah barat daya China.

Baca Juga: Tanpa Ronaldo, Erik Ten Hag Amankan MU, Liverpool Bertekuk Lutut Di Menit Terakhir

Surutnya permukaan air Sungai Yangtze dengan cepat disebabkan gelombang panas dan kekeringan di wilayah barat daya China.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah