Cocok Untuk Video Editing dan Gaming Pada Akhir Tahun 2021, 5 Rekomendasi Laptop dari MSI

- 29 Desember 2021, 11:29 WIB
Cocok Untuk Video Editing dan Gaming Pada Akhir Tahun 2021, 5 Rekomendasi Laptop dari MSI
Cocok Untuk Video Editing dan Gaming Pada Akhir Tahun 2021, 5 Rekomendasi Laptop dari MSI /Ilustrasi Pixabay/theverge.com

MEDIA PAKUAN - Kalian seorang creator video editing atau seorang gaming yang membutuhkan spek laptop yang sangat tinggi dan mampu merendering hasil dari project kalian dengan cepat atau mampu memainkan game berat dengan sangat lancar.

Bisa kalian baca 5 rekomendasi laptop dari MSI yang telah kami rangkum dibawah ini, untuk referensi ada jika ingin membeli laptop dengan speed yang ngebut banget untuk mempermudah pekerjaan editing atau gaming kalian.

Untuk unit laptop yang kami bahas kali ini merupakan keluaran dari produsen MSI yang memang sudah terkenal dengan produknya yang memiliki spek tinggi dan harga yang sebanding dengan performa yang mampu dihasilkan.

Jika kalian sudah penasaran daftar rekomendasi laptopnya, simak dibawah ini spesifikasi dan harga dari 5 daftar laptop dari MSI yang cocok untuk video editing dan gaming di akhir tahun 2021.

Baca Juga: KEBANGKITAN! 14 Negara Sebut Rusia Jadi Ancaman Negara Eropa, Kirim Bantuan Militer Ke Mali

1. MSI Modern 14 B10MW

Layar : IPS 14 inci FHD (1920x1080), 60Hz 45%NTSC
Prosesor : Intel Core i3-10110U (14 nm), 2 core 4 thread, 2,1 GHz up to 4.10 GHz, 4 MB cache
Graphic Card : Intel UHD (hingga 1,0 GHz)
RAM : 8 GB x 1 (satu slot) DDR4-2666, maksimal 32 GB
Storage : 256GB NVMe SSD dalam slot PCIe
Optical Drive : -
Konektivitas : 802.11 ac Wi-Fi + Bluetooth 5
Port: 2x Type-A USB2.0, 1x Micro SD, 1x (4K @ 30Hz) HDMI, 1x Type-C USB3.2 Gen2, audio jack: 1x Mic-in/Headphone-out Combo Jack
Baterai : 52 Whr
Harga : Rp7-8 Jutaan

2. MSI GF63 Thin 10SCSR-1460ID

Layar : IPS 15,6 inci (1920x1080), 144 Hz, 45% NTSC
Prosesor : Intel Core i5-10200H (14 nm), 4 core 8 thread, 2,4 GHz up to 4,10 GHz, 8 MB cache
Graphic Card : Intel UHD (hingga 1,05 GHz) + NVIDIA GeForce GTX 1650Ti Max Q, 4GB GDDR6
RAM : 8 GB x 2 DDR4-2666 MHz (2 slot), bisa di-upgrade sampai 64 GB
Storage : SSD 512GB NVMe PCIe, slot kosong SATA 2,5 inci
Optical Drive : -
Konektivitas : Gb LAN 802.11 ax Wi-Fi 6 + Bluetooth 5.1
Port :1x RJ45, 1x (4K @ 30Hz) HDMI, 1x Type-C USB3.2 Gen1, 3x Type-A USB3.2 Gen1, audio jack: 1x Mic-in, 1x Headphone-out
Baterai : 51 Whr
Harga : Rp11-12 Jutaan

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah