BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 Juta Cair April 2021? Berikut Cara Cek Penerimanya di www.kemnaker.go.id

- 23 April 2021, 02:00 WIB
Cara Cek Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 Juta yang Masih Dicairkan 2021 Ini
Cara Cek Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 Juta yang Masih Dicairkan 2021 Ini /Dokumen Antara/WARTA PONTIANAK/

MEDIA PAKUAN - Program BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 juta sebentar lagi cair April 2021, kepada para pekerja yang memenuhi persyaratan.

Maka dari itu, para pekerja untuk segera cek penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 juta di link www.kemnaker.go.id.

BLT BPJS Ketenagakerjaan ini akan dicairkan melalui rekening Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) kepada para penerima.

Selain itu juga, disalurkannya BLT BPJS Ketenagakerjaan termin tiga Rp1,2 juta ini, bertujuan membantu mereka yang terdampak pandemi Covid-19.

Baca Juga: Sebelum Dinyatakan Hamil, Ternyata Nagita Slavina Sempat Merengek Minta Raffi Ahmad Buat Bayi Tabung

Setelah itu, Anda juga harus tahu tata cara mendapatkan BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 3 Rp1,2 juta berikut ini.

1. Buka website resmi Kementerian Ketenagakerjaan di link www.kemnaker.go.id

2.Pada pojok kanan atas, klik Daftar

3. Jika belum memiliki akun, klik Daftar Sekarang yang terdapat pada bagian bawah kolom masuk

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x