5 Cara Tepat Menimbang Berat Badan Ketika Diet, Jangan Sampai Salah!

- 21 Februari 2022, 13:39 WIB
Ilustarasi diet.
Ilustarasi diet. /Pixabay/PublicDomainPictures

Juga tidak dalam kondisi perut sedang kembung yang tidak nyaman. Dan tidak mengenakan pakaian yang tebal, gunakan pakaian yang tipis bahannya.

5. Disarankan menimbang dengan timbangan digital yang bisa menilai komposisi berat tubuh lebih spesifik

Timbangan dengan mode BMI atau body mass index, karena timbangan tersebut dapat menimbang berat badan lebih akurat.

Baca Juga: Ratu Elizabeth II Dinyatakan Positif Covid 19, Perdana Menteri Inggris Mengharapkan Segera Pulih

Selain itu, timbangan biasa hanya dapat menyajikan angka berat badan saja, tidak dengan penyajian detail seperti berat lemak, dan berat otot.

Timbangan BMI ini biasanya dapat ditemukan di tempat gym atau fitness. Jadi, ketika kamu diet dan ingin mengetahui tingkat keberhasilannya dengan cara menimbang berat badan, pastikan untuk melakukan lima cara yang sudah dijelaskan tadi, ya.***

Halaman:

Editor: Adi Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah