Kesempatan di BUMN! PT Pertamina Maintenance & Construction Buka Lowongan Kerja Untuk Lulusan D3/S1

- 28 Juni 2024, 09:15 WIB
Lowongan Kerja
Lowongan Kerja /pandapotans/Pixabay / Tumisu

MEDIA PAKUAN - PT Pertamina Maintenance & Construction, sebuah anak perusahaan BUMN yang bertanggung jawab atas manajemen Kilang Minyak dan Gas, kini membuka peluang karir menarik dalam berbagai posisi .

Dalam upaya meningkatkan efisiensi dan efektivitas operasional, kami mencari individu yang berbakat dan berkualifikasi untuk bergabung dengan tim kami di berbagai unit. Berikut adalah posisi yang tersedia:

1. Mud & SCE (Solid Control Equipment) Specialist
Email Subject: Mud & SCE

Lokasi Penempatan: Project Based (Wilayah Sumatra)
Hiring Category: PKWT Proyek

Baca Juga: PPATK Sebut Jabar dan DKI jadi Sarang Judi Online

Kualifikasi:
Sarjana (S1) Teknik, dengan pengalaman di bidang Pemboran Migas minimum 4 tahun.
Spesialisasi dalam bidang lumpur pemboran, kemampuan troubleshooting mud system terhadap berbagai kontaminan drilling fluid.
Berpengalaman dengan variasi tipe Solid Control Equipment, parts OEM, dan kemampuan analisa performance solid control equipment.
Sertifikat mud school dari mud company atau badan sertifikasi kompeten (nasional/internasional).
Pengetahuan dasar standar API (field testing water-based mud, oil/synthetic based mud, mud chemical).
Kemampuan komunikasi dan pelaporan yang baik.
Menguasai Office (Excel, PowerPoint, Word); pengalaman menggunakan perangkat lunak laporan seperti Wellview diutamakan.
Keahlian menganalisa sistem lumpur yang efektif dan efisien untuk sumur pengembangan dan eksplorasi.
Berbadan sehat dan bebas NAPZA dengan hasil MCU dari rumah sakit/klinik.

Baca Juga: Balon Bupati Sukabumi Asep Japar, Hadiri Konsolidasi Kader DPD Golkar: Komitmen Siap Memenangkan Pilkada 2024

2. Drilling Site Representative (DSR)

Email Subject: DSR
Lokasi Penempatan: Project Based (Wilayah Sumatra)
Hiring Category: PKWT Proyek

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: lowongankerja15.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah