Tips Minum Kopi saat Sahur, Dijamin Sehat!

- 22 Maret 2024, 13:50 WIB
Tips Minum Kopi saat Sahur, Dijamin Sehat!
Tips Minum Kopi saat Sahur, Dijamin Sehat! /Foto: Angger/Waktu Lampung Online

MEDIA PAKUAN - Kopi salah satu minuman favorit kebanyakan orang, selain itu kopi telah menjadi minuman populer di dunia. Karena dengan meminum kopi dapat menghilangkan rasa kelelahan dan meningkatkan kewaspadaan.

Oleh karena itu minum kopi di pagi hari memang sudah menjadi 'ritual' banyak orang. Namun saat bulan Ramadan seperti ini, minum kopi dapat dilakukan saat sahur, meskipun minum kopi tidak dianjurkan saat puasa tetapi ada cara sehat yang dapat Anda terapkan.

manfaat untuk membangkitkan semangat, kebiasaan minum kopi setiap hari dapat membantu menangkal sejumlah penyakit. Seperti mencegah penyakit diabetes tipe 2, parkinson, serta kanker payudara.

Akan tetapi, mengonsumsi terlalu banyak kopi juga tidak baik untuk tubuh. Ada beberapa efek samping yang biasanya dikeluhkan seseorang setelah minum kopi seperti sulit tidur, gelisah, hingga jantung berdetak lebih cepat.

Baca Juga: Waspada! Ini Bahaya Kopi Instan, Miliki Kandungan Krimer Picu Penumpukan Lemak

Berikut ini beberapa cara yang bisa dilakukan agar asupan kopi menjadi lebih menyehatkan saat dikonsumsi ketika sahur ;

1. Minum segelas air putih terlebih dahulu

Alasan lain mengapa harus minum air putih terlebih dahulu sebelum minum kopi yakni untuk mencegah terjadinya iritasi perut.

Teh atau kopi mungkin memberi dorongan energi, tetapi mengonsumsi dalam perut kosong dapat menyebabkan gangguan pencernaan, mulas, dan menderita keasaman.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x