Meski Manis, Buah Kersen Mampu Bantu Atasi Diabetes Lho, Berikut Manfaat Lainnya

- 20 Februari 2022, 16:46 WIB
Meski Manis, Buah Kersen Mampu Bantu Atasi Diabetes Lho, Berikut Manfaat Lainnya
Meski Manis, Buah Kersen Mampu Bantu Atasi Diabetes Lho, Berikut Manfaat Lainnya /Foto istimewa/Dinkes Bandung

MEDIA PAKUAN - Buah kersen merupakan salah satu buah yang banyak tumbuh di Indonesia, baik di daerah pedesaan maupun perkotaan.

Meski terkadang dipandang sebelah mata, buah ini ternyata bisa menjadi solusi untuk masalah kesehatan anda.

Salah satu manfaat kersen yaitu dapat membantu mengatasi diabetes.

Baca Juga: Asam Lambung Reda Seketika dengan Daun Sukun? Berikut Caranya!

Diabetes merupakan salah satu penyakit yang memiliki tingkat risiko kematian yang tinggi.

Karena diabetes termasuk kedalam salah satu penyakit kronis. meskipun memiliki rasa yang manis, buah kersen baik untuk penderita diabetes.

Hal ini dikarenakan buah kersen dapat membantu menurunkan kada gula darah, dengan mengkonsumsinya secara teratur dan mengurangi pemakaian obat-obatan diabetes.

Baca Juga: Kue Bawang Pemberian Mama Fadly Faisal Tinggal Setoples, Marissya Icha Beri Kode pada Dewi Zuhriati?

Selain itu buah kersen juga dapat meredakan sakit kepala. Sakit Kepala muncul ketika terjadi penyempitan pembuluh darah.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x