Kota Sukabumi Dihantam Bencana Bertubi tubi saat Hujan Deras, Kantor Dishub sampai Terendam Banjir

- 16 Mei 2024, 22:34 WIB
Banjir limpasan di Jalan Arif Rahman Hakim Kota Sukabumi.
Banjir limpasan di Jalan Arif Rahman Hakim Kota Sukabumi. /Istimewa

Bencana banjir limpasan yang terjadi di sejumlah titik, menurutnya juga disebabkan dari perilaku masyarakat yang masih kerap membuang sampah sembarangan sehingga menyebabkan saluran air tersumbat.

"Jadi sebab akibat ini ya semua karena faktor secara teknis tapi juga secara perilaku masyarakat yang perlu sebagian untuk segera sadar janganlah buang sampah atau membuang sembarangan melibatkan terjadinya sumbatan sumbatan di saluran air walaupun di Kota Sukabumi itu banjir limpasan di mana hujan reda dengan surut air tapi tetap akan terjadi bencana banjir limpasan akibat tersumbatnya saluran air kalau tidak ada tersumbat saluran air Insyaallah tidak akan terjadi banjir limpasan," jelasnya.***

Halaman:

Editor: Manaf Muhammad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah