Seputar Kendaraan Listrik Tesla: Dari yang Murah, Sporties, Populer dan Termahal

- 27 Januari 2021, 06:46 WIB
Ilustrasi Mobil Listrik Tesla
Ilustrasi Mobil Listrik Tesla /Guide Auto

MEDIA PAKUAN - Perusahaan Tesla terus mengembangkan kendaraan bertenaga listrik, mulai dari mobil termurah, sporties, populer dan termahal.

Perusahaan otomotif Tesla sebelumnya memiliki nama Tesla Motors. Awal perusahaan ini didirikan di Amerika Serikat, oleh Elon Musk, Martin Eberhard, Marc Tarpenning, JB Straubel dan Ian Wright.

Selain itu, perusahaan Tesla juga ada di Palo Alto, California. Perusahaan tersebut telah mengubah cara orang berpikir tentang kendaraan listrik.

Baca Juga: Sering Diburu Pembeli, Inilah Kendaraan AWD dan 4WD Terlaris di tahun 2021

Tesla dapat mengubah dari mobil ekonomis praktis, menjadi mobil mesin performa aspirafit.

Contohnya:

Tesla Model 3: Mobil ini menawarkan pengalaman dinamis yang superior.

Harga Mobil Tesla model 3 ini juga mampu menyamai dengan mobil seperti Chevrolet Bolt dan Hyundai Kona Electric. Mobil ini dijual kisaran harga Rp562 jutaan.

Baca Juga: Inilah Mobil SUV Cardillac Escalade yang Mewah dan Kuat di 2021

Tesla Model S P100D: Kendraan Tesla mobil ini merupakan kendaraan sportiesr yang super killer bertenaga batrai.

Tesla Model Y: merupakan kendaran SUV yang dibuat oleh Tesla. Mobil ini menjadi salah satu mobil populer yang berteknologi SUV.

Baca Juga: Perlu Tahu! Inilah Harga Mobil Honda dari Termurah-Mahal Fiturnya selalu Memanjakan Pengguna

Tesla Model X: Prduk Tesla ini merupakan produk yang termahal diantara mobil-mobil buatan Tesla lainnya.***

Editor: Siti Andini


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x