22 Nama Pemain Manchester United yang Dibawa pada Pertandingan Kedua Liga Eropa saat Lawan Sheriff Tiraspol

- 15 September 2022, 13:20 WIB
22 pemain Manchester United yang  di bawa oleh Erik ten Hag untuk lawan Sheriff  Tiraspol di babak penyisihan piala Europa
22 pemain Manchester United yang di bawa oleh Erik ten Hag untuk lawan Sheriff Tiraspol di babak penyisihan piala Europa /Twitter @ManUtd/


MEDIA PAKUAN - Manchester United akan melawan Sheriff pada pekan ke-2 dalam babak penyisihan piala Europa musim 2022-2023.

Yang mana pertandingan antara Manchester United VS Sheriff ini akan berlangsung pada Kamis,15 September 2022 pukul 23.45 WIB.

Untuk pertandingannya sendiri,Manchester United kali ini akan away ke kandang Sheriff Tiraspol.

Baca Juga: 100 Kemenangan di Liga Champions, Carlo Ancelotti Jadi Pelatih Kedua Dalam Sejarah Pemilik Rekor

Menjelang pertandingan keduanya tersebut, Manchester United telah resmi mengumumkan pemain yang akan dibawanya.

Pada pekan ke-2 babak penyisihan piala Europa di grup E ini, Manchester United akan membawa sebanyak 22 pemain.

Berikut nama 22 pemain yang akan di bawa oleh Manchester United untuk memperoleh kemenangan dari Sheriff Tiraspol.

Baca Juga: Pertama Kali, 3 Pemain Bintang Dunia Milik PSG Cetak Gol Bersamaan dalam Satu Pertandingan

Kiper

De Gea,Heaton,Vitek.

Bek

Lindelof,Maguire,Martinez,Malacia,Varane,Dalot,Shaw.

Gelandang

Fernandes, Eriksen, Fred, Casemiro, McTominay, Iqbal.

Baca Juga: 3 Lokasi Tempat Penukaran E-tiket Laga Persib Bandung VS Barito Putera, Berikut Tempatnya

Penyerang

Ronaldo, Anthony, Sancho, Elanga, Garnacha, McNeill.

Itulah 22 nama skuad Manchester United yang dibawa oleh Erik ten Hag untuk lawatannya ke kandang Sheriff Tiraspol.

Dalam pertandingan ini Manchester United wajib meraih kemenangan,karena pada pertandingan pertamanya lalu saat lawan Real Sociedad harus menelan kekalahan.

Dengan begitu kemenangan pun menjadi sangat penting untuk menjaga asa Setan Merah lolos dari babak penyisihan.***

Editor: Muhtarudin

Sumber: manutd.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah