IKAN DUYUNG NYARIS PUNAH! Seiring Mitos Air Matanya Berkhasiat, Pemburuan Mamalia Laut di Indonesia Meningkat

- 31 Mei 2021, 17:31 WIB
Ilustrasi ikan duyung asli atau dugong yang ditemukan warga Pare-Pare Sulawesi Selatan pada Sabtu, 29 Mei 2021.
Ilustrasi ikan duyung asli atau dugong yang ditemukan warga Pare-Pare Sulawesi Selatan pada Sabtu, 29 Mei 2021. /Pixabay/PublicDomainImages/
 
MEDIA PAKUAN - Ancaman terhadap populasi biota laut di Indonesia terus meningkat khususnya mamalia laut dugong.
 
Binatang  yang hidup diluar lepas dengan nama ilmiah dugong. Istilah Dugong diambil dari bahasa Tagalog yang bersumber dari bahasa Melayu,"duyung" yang berarti perempuan laut.

Mamalia laut yang memiliki umur siklus hidup selama 60 tahun. Mamalia laut jenis dugong ini hidup memakan lamun.
 
 
Sedangkan lamun merupakan rumput yang hidup di dalam laut yang  dikategorikan tanaman subur dan tempat hidup biota laut lainnya.

Saat ini ancaman kepunahan mamalia laut khusunya dugong semakin rentan. Kondisi ini seiring rusaknya padang lamun. Tidak sedikit ancaman kepungan terus meningkat baik karena ditangkap dan terperangkap.

Mamalia laut ini, dagingnya pun kerap dikonsumsi masyarakat. Serta menurut mitos yang beredar dimasyarakat, air matanya punya kekuatan mistis.
 
 
Oleh karena hal itu, pemerintah pun telah menyusun rencana aksi nasional untuk penyelamatan dugong dan konservasi padang lamun.

Untuk diketahui bahwa dugong merupakan mamalia biota laut yang langka dan dilindungi oleh Negara melalui Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1999 tentang Pengawetan jenis Tumbuhan dan Satwa.
 
Bahkan sesuai Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan No 79 tahun 2018 tentang Rencana Aksi Nasional Konservasi mamalia laut, dimana di dalamya termasuk dugong.
 
Baca Juga: Diselidiki AS, Perusahaan Malaysia Dituduh Lakukan Kerja Paksa

Dilansir dari Antaranews.com Rabu 28 April 2021, Seekor mamalia laut jenis dugong terdampar dan mati di Pantai Langa Ae, Desa Keliha, Kecamatan Sabu Timur, Kabupaten Sabu Raijua
 
Kematiannya merupakan berita  kedua dari mamalia sejeni. Sebelumnya, seekor dugong sempat terdamparnya mamalia laut jenis dugong bulan lalu. Mamalia laut jenis dugong ini hampir punah.***

Editor: Ahmad R

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x