Dievakuasi! Jenasah Anggota Yonif 400/BR Prada Ginanjar, Korban Penembakan KKB Papua Diterbangkan ke Jakarta

- 16 Februari 2021, 14:34 WIB
Evakuasi jenazah Prada Ginanjar yang gugur dalam baku tembak
Evakuasi jenazah Prada Ginanjar yang gugur dalam baku tembak /ANTARA/

MEDIA PAKUAN-Jenazah Prada Ginanjar, anggota TNI telah dievaluasi ke Jakarta dengan menggunakan pesawat terbang, Selasa 16 Februari 2021.

Menurut informasi yang di dapat jenazah anggota Yonif 400/BR itu,  meninggal akibat luka tembak sempat memperoleh penanganan medis.

Namun karena luka diperut akibat tembakan anggota KKB sangat parah. Akhirnya nyawa tidak tertolong.

Baca Juga: Tol Langit Palapa Ring Timur Dibantai KKB! Fiber Optic Dibakar, Tower Jaringan Dirubuhkan

Dia mengalami luka tembak saat baku tembak dengan KKB persis dikampung Mamba, Distrik Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Papua.

Asisten Operasi Kogabwilhan III Brigjen TNI Suwastyo di Jayapura, mengatakan jenazah anggota Yonif 400/BR itu, kini telah dievakuasi di bawa ke Jakarta.

"Dari Jakarta, jenazah langsung dibawa ke Kampung Sumanding Wetan, Desa Mekarsari, Kecamatan Banjar, Kota Banjar,   Jawa Barat untuk dimakamkan," katanya.

Baca Juga: 7 Gombalan V BTS untuk ARMY, Dijamin Bikin Meleleh!

Kabar dari Brigjen TNI Suwastyo yang saat ini yang sedang berada di Ambon membawa jenazah anggota TNI tersebut.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x