Was-Was Ikut UTBK 2021? Tenang Ada Fitur Baru nih! Dijamin Siap Membimbing Anda

- 27 Januari 2021, 15:21 WIB
Persiapkan dari sekarang untuk ikut UTBK 2021
Persiapkan dari sekarang untuk ikut UTBK 2021 /Instagram/@utbk.masukkampus

MEDIA PAKUAN - Terdapat fitur baru untuk digunakan saat Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) 2021.

Fitur terbaru tersebut yaitu fitur live chat, yang dimana itu berguna untuk membimbing para peserta UTBK 2021.

Pendaftaran UTBK akan dibuka pada 15 Maret hingga 1 April 2021. Sedangkan, pelaksanaannya akan dilakukan pada 12 April - 2 Mei 2021.

Baca Juga: Komjen Listyo Sigit Prabowo Dilantik Sebagai Kapolri, Berikut Perjalanan Karier Menterengnya

Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) kembali mengayakan Tes Kompetensi Akademik (TKA) di UTBK 2021.

Sebelumnya pada pelaksanaan UTBK 2020 lalu, hanya menguji materi Tes Potensi Skolastik (TPS) saja.

Namun di 2021 ini, UTBK akan dilaksanakan dengan dua materi tersebut yaitu TKA dan TPS.

Baca Juga: Cek Spesifikasinya Terbaru Hp Samsung Galaxy S21 Ultra 5G dengan Samsung Galaxy +5G, Ini Perbedaanya pada 2021

Dilansir Media Pakuan dari halaman LTMPT, pada Rabu, 27 Januari 2021. Ada 3 kelompok dalam pelaksanaan UTBK 2021 mendatang.

Inilah daftar kelompok dalam pelaksanaan UTBK 2021 berikut ini:

1. Sains dan teknologi (Saintek),

Baca Juga: Cek Spesifikasinya Terbaru Hp Samsung Galaxy S21 Ultra 5G dengan Samsung Galaxy +5G, Ini Perbedaanya pada 2021

2. Sosial dan humaniora (Soshum),

3. Saintek dengan Soshum (campuran).

Materi TKA dan TPS akan diujikan di seluruh kelompok UTBK 2021, karena untuk mengasah keakuratan.

LTMPT menghimbau agar para siswa yang ingin ikut UTBK, diharapkan agar dapat mempersiapkan diri dari sekarang.

Baca Juga: Capai 1 Juta Kasus Covid 19 di Indonesia, Kota Sukabumi Perpanjang PSBB

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah