Hari ini Jokowi, Melantik Keenam Mentri Baru Kabinet Indonesia Maju , Membawa Gairah Baru

23 Desember 2020, 10:51 WIB
Pengumuman menteri baru oleh Presiden Jokowi, Selasa 22 Desember 2020. /instagram.com/@jokowi//

MEDIA PAKUAN - Presiden Joko Widodo pada hari Rabu, 23 Desember 2020 akan melakukan pelantikan terkait enam orang mentri baru dalam Kabinet Indonesia Maju.

Baca Juga: Sandiaga Uno Lakukan Ini Sambil Menunggu Pelantikan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Dikutip dari Pikiran-rakyat.com dalam konferensi pers yang di dampingi Wakil Presiden Ma'ruf Amin kemarin sore di Istana Merdeka, mengumumkan reshuffle kabinet dan memperkenalkan enam orang mentri baru yang akan bergabung dengan kabinet Indonesia Maju.

Keenam menteri baru itu antara lain adalah Tri Rismaharini sebagai Menteri Sosial, Sandiaga Salahudin Uno sebagai Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Budi Gunadi Sadikin sebagai Menteri Kesehatan.

Kemudian, Yaqut Cholil Qoumas sebagai Menteri Agama, Sakti Wahyu Trenggono sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan serta Muhammad Lutfi sebagai Menteri Perdagangan.

Baca Juga: Prancis Akan Cabut Perbatasan dengan Inggris Asalkan Penuhi Sarat ini

Keenam mentri baru ini adalah

1.Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto akan digantikan oleh Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Budi Gunadi Sadikin.

2. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio akan digantikan oleh Mantan Wakil Gubernur Daerah Khusus DKI Sandiaga Uno.

Baca Juga: Uni Eropa , Berperang Melawan Limbah Plastik 1,5 Ton Sebagaian Ekpor dari Indonesia

3. Menteri Agama Fachrul Razi akan digantikan oleh Duta Besar Indonesia untuk Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel atau juga Katib ‘Aam Pengurus Besar Nahdatul Ulama (PBNU) KH Yahya Cholil Staquf.

4. Menteri Sosial Juliari Batubara akan digantikan oleh Mantan Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat atau Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini.

Baca Juga: Jelang Seleksi CPNS 2021, Formasi Guru Dihilangkan dan Dipindahkan Ke PPPK

5. Menteri Pendidikan Nadiem Makarim akan digantikan oleh Menteri Koordinator (Menko) Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy

6. Menko PMK Muhadjir Effendy akan dogantikan oleh Menko Perekonomian Airlangga Hartarto atau Menteri Koordinator Marves Luhut Panjaitan. ***

Editor: Popi Siti Sopiah

Tags

Terkini

Terpopuler