Prakiraan Cuaca Wilayah Jawa Barat, Kamis 2 Juni 2022: Hujan Ringan dan Sedang Guyur Kota dan Kabupaten

- 2 Juni 2022, 07:56 WIB
BMKG merilis prakiran cuaca Kamis 2 Jui 2022. Pontensi hujan dari ringan, lebat disertai petir
BMKG merilis prakiran cuaca Kamis 2 Jui 2022. Pontensi hujan dari ringan, lebat disertai petir /BMKG/

MEDIA PAKUAN - BMKG Stasiun Klimatologi Bogor, Kamis 2 Juni 2022 mengeluarkan peringatan dini  waspada potensi hujan.

Waspada hujan yang dapat disertai petir dan angin kencang antara siang hingga sore menjelang malam hari.

Hujan akan mengguyur wilayah di Kota Depok, Kab dan Kota Bogor, Kab dan Kota Sukabumi, Kab Cianjur, Kab dan Kota Bekasi, Kab Karawang, Kab Purwakarta, Kab Subang.

Baca Juga: Lowongan Kerja Biro Hubungan Masyarakat Juni 2022, Berikut Link Pendaftaran dengan Minimal Lulusan D3

Baca Juga: Lowongan Kerja Pizza Hut Delivery Juni 2022, Minimal Lulusan SMA SMK Berikut Persyaratannya

Baca Juga: Lowongan Kerja Lembaga Penjamin Simpanan Juni 2022, Minimal Lulusan S1 Berikut Persyaratannya

Begitupun peringatan dini berlaku di wilayah Kab Indramayu, Kab Sumedang, Kab Majalengka, Kab Kuningan, Kab dan Kota Cirebon, Kab dan Kota Bandung, Kota Cimahi dan Kab Bandung Barat. 

Sementara itu, prakiraan Cuaca Wilayah Jawa Barat, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) cerah berawan

Siang hari (13.00 – 19.00 WIB) berpotensi hujan ringan hingga sedang di Kota Depok, Kab dan Kota Bogor, Kab dan Kota Sukabumi, Kab Cianjur, Kab dan Kota Bekasi, Kab Karawang, Kab Purwakarta, Kab Subang.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: BMKG, Stasiun Klimatologi Bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah