Misteri Pembunuhan dan Pembakaran Pejabat Korea Selatan Mulai Terungkap

- 30 September 2020, 12:56 WIB
Presiden Korea Selatan Monn Jae In dan Pimpinan Korea Utara Kim Jong Un
Presiden Korea Selatan Monn Jae In dan Pimpinan Korea Utara Kim Jong Un /Instagram.com/@moonjaein/@kimjongun_juche/Author

Hal tersebut dikemukakan setelah menganalisis berbagai bukti yang kuat.

"Berdasarkan investigasi sejauh ini, kami yakin dia bermaksud membelot ke Korea Utara," kata kepala tim investigasi Korsel, Yoon Seong-hyun, yang dikutip dari TheKoreaTimes, Rabu, 30 September 2020.

Baca Juga: BTS dihujani dua nominasi Tepopuler Billboard Music Awards 2020

Yoon mengatakan, pejabat itu mengenakan pelampung dan memegang benda yang mengambang untuk sampai ke daratan, sebelum akhirnya ditemukan oleh tentara korea utara.

"Kecelakaan atau bunuh diri dianggap sangat tidak mungkin, meski tim investigasi tidak bisa mengesampingkan skenario seperti itu," kata Yoon.***

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Korea Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah