Beginilah Nasib Janda di India, Dibakar Hidup-Hidup? 'Dianggap Membawa Malapetaka'

- 8 Mei 2021, 12:45 WIB
Ilustrasi: janda India
Ilustrasi: janda India /Instagram.com/officialuttaranantv/

MEDIA PAKUAN - Nasib para janda di India ini dipandang negatif oleh masyarakat karena dianggap akan mendatangkan malapetaka.

Di India ini terdapat tiga kategori janda. Pertama ada janda dengan kategori satu, yang dimana ia sudah menikah 1 sampai 2 tahun.

Kategori dua, janda yang sudah menjalani rumah tangga selama lima tahun. Terakhir ada janda dengan kategori ketiga, yang dimana itu adalah janda berumur di atas 50 tahuh.

Setiap kategori janda memiliki konsekuensinya masing-masing. Diantaranya, untuk kategori pertama dan ketiga itu tidak mempunyai kewajiban yang besar.

Baca Juga: Aktor George Clooney Salah Satu Selebritis yang Berani Menolak Pangeran Harry -Meghan

Baca Juga: Haru! Ridwan Kamil Lakukan Hal Ini saat Atalia Praratya Sembuh dari Covid-19

Baca Juga: Shamsi Ali Geram,Aturan Pemerintah Tidak Jelas WNA Bebas Masuk RI, Warga Sendiri Mudik Ribut

Hal itu disebabkan karena kategori pertama belum punya anak sedangkang kategori ketiga anaknya sudah besar-besar.

Sedangkan untuk kategori janda kedua, mereka merangkap sebagai bapa juga karena untuk mengurus anak-anaknya yang masih kecil.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x