Beberapa Negara yang Masuk Daftar Hitam Penerbangan Inggris Berlaku MulaI Jumat pukul 13,00 GMT

- 29 Januari 2021, 10:36 WIB
Maskapai penerbangan Inggris
Maskapai penerbangan Inggris /Istimewa/

Sementara itu, Departemen transportasi mengatakan ada larangan penerbangan penumpang langsung dari Uni Emirat Arab.

Selain itu, pada situs web Emirates yang berbasis di Dubai mengatakan bahwa, mereka akan memblok layanan penumpang antara Duabi dan semua titik yang ada di Inggris, mulai Jumat pukul 1300 GMT.

Baca Juga: Sinopsis Film Legendary, Hadir di Bioskop TRANS TV Malam Ini, Jumat 29 Januari 2021

Daerah Etihad yang ada di Abu Dhabi juga mengatakan di situsnya, bahwa, semua penerbangan Inggris akan di tangguhkan pada hari Jumat pukul 1300 GMT.***

Sumber: Ruters

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah