9 dari 10 WNA Ingin Menetap di Korea Selatan, Salah Satunya Indionesia, Ini Alasannya

23 Desember 2021, 15:59 WIB
9 dari 10 WNA Ingin Menetap di Korea Selatan, Salah Satunya Indionesia, Ini Alasannya /Ilustrasi Pixabay/

MEDIA PAKUAN - Bekerja di Korea merupakan keinginan semua orang Indonesia, apalagi bagi para anak remaja.

Meskipun dikatakan mereka bekerja di sana, mereka tetap merasa Korea adalah tempat terbaik untuk ditinggali.

Jumlah warga negara asing yang dipekerjakan adalah 855.300, naik sekitar 7.000 dari tahun lalu.

Baca Juga: Hanya 5 Menit! Atasi Sakit Flu Mudah, Murah, dan Enak: Caranya?

Ini menandakan peningkatan yang sangat cepat sejak 2018, ketika jumlah warga negara asing yang dipekerjakan mencapai 884.300.

Apa saja faktor penyebab orang berpikir bekerja di Korea itu merupakan tempat terbaik bagi mereka. Berikut Alasannya.

1.Gaji buruh di Korea bisa sampai 23,5 juta rupiah. Berbanding terbalik dengan gaji buruh di Indonesia.

Baca Juga: Prediksi China tentang adanya kenaikan kasus Covid-19 pasca Olimpade Beijing

2.Lapang pekerjaan lebih luas, tidak sulit mendapatkan pekerjaan di Korea.

3.Pekerja asing dengan pribumi di sana tidak di beda-bedakan dari mulai segi upah gaji yang diberikan.

4.Pekerja Indonesia sangat disukai warga Korea, karena warga Indonesia sangat pekerja keras.

Baca Juga: Demi Penggemar, Meski Kornea Mata Jaehyun NCT Terluka: Penampilan di Konser Tetap Optimal

5.Pemerintah Korea lebih mengutamakan kesejahteraan rakyat yang bekerja menjadi buruh.

6.Diskriminasi Ras dan Sara kepada warga Muslim, sudah jarang ditemukan di Korea.

Itulah beberapa faktor penyebab kenapa rakyat asing ingin menetap bekerja di Korea, termasuk warga Indonesia.**

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Korea Times

Tags

Terkini

Terpopuler