Kemensos Terus Salurkan! Masih Cair Rp200 Ribu, Cek Penerima BPNT 2023 di Situs cekbansos.kemensos.go.id

- 21 Januari 2023, 09:33 WIB
Ilustrasi - Berikut info kriteria dan cara cek nama penerima bansos BPNT 2023.
Ilustrasi - Berikut info kriteria dan cara cek nama penerima bansos BPNT 2023. /Pixabay/

Lebih lanjut, simak berikut ini cara cek penerima BPNT 2023:

1. Siapkan KTP untuk proses verifikasi data beserta HP untuk login di link cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Persib Bandung Catatkan Menang Perdana di Putaran Kedua, Henhen Herdiana Beryukur: Kandaskan Madura United 1-0

2. Setelah link terakses, silakan mengisi data yang diperlukan seperti data tempat tinggal dan juga nama lengkap masyarakat. Pastikan semua data yang dimasukkan sesuai dengan data yang tercantum pada KTP.

3. Salin kode verifikasi yang Anda dapatkan dan ketik ulang kode tersebut pada kolom yang tersedia.

4. Apabila seluruh data telah sesuai, kirimkan data dengan klik 'CARI DATA'.

Baca Juga: David da Silva Bawa Sukses Persib Bandung, Gol Tunggal Antarkan Posisi Ketiga Puncak Klasemen: Lampau Persija

Apabila data yang dimasukkan terdaftar sebagai penerima BPNT 2023, maka muncul keterangan nama, umur, status, jenis bansos yang diperoleh hingga periode penyaluran.***

 

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah