11 Bansos Pemerintah yang akan Cair di Tahun 2023 Mendatang, Simak Keterangan Lengkapnya di Sini

- 17 Desember 2022, 16:00 WIB
daftar 11 bansos pemerintah yang akan cair di tahun 2023 mendatang
daftar 11 bansos pemerintah yang akan cair di tahun 2023 mendatang /Pixabay/

Namun, ditahun 2023 mendatang program kartu pra kerja akan berubah full menjadi peningkatan kualitas kerja dimana sasarannya nanti sebanyak Rp1,5 juta penerima di sepanjang tahun mendatang.

Baca Juga: BLT BBM Tahap 2 Masih Terus Cair hingga Akhir Desember 2022, Dapatkan Bansos Rp300.000 dengan Cara Ini

Bantuan yang disalurkan kepada penerima manfaat di tahun 2023 itu mempunyai indeks, bantuannya pun berbeda-beda untuk saldo pelatihan ini diperbesar dengan bantuan sebesar Rp3,5 juta.

Sementara untuk insentif pasca pelatihan ini sebesar Rp600 ribu dan hanya diberikan satu kali kemudian pengisian survei insentifnya Rp100 ribu dan itu hanya diberikan dua kali saja.

4 bantuan subsidi listrik ini diberikan untuk 40,7 juta pelanggan listrik di seluruh Indonesia baik yang berdaya 450 volt ampere ataupun 900 volt

Diketahui, 5 bantuan subsidi LPG 3 kilo di mana sasarannya nanti sebanyak 8 juta penerima wafat, jadi bantuan subsidi untuk pengguna gas elpiji.

Baca Juga: Bansos Kemnaker Cair Hari Ini di Kantor Pos, Berikut Cara Cek Penerima BSU Tahap 8 Rp600.000 di PosPay

Akan disalurkan kembali bagi pengguna gas elpiji 3 kilo pada tahun 2023 nanti dan sistemnya akan sama dengan tahun 2022.

Diketahui, saat ini 6 subsidi uang muka perumahan akan diberikan sebesar Rp220 ribu per unit rumah artinya bantuan ini nanti diberikan kepada warga yang melakukan pembelian rumah.

Dimana, rumah tersebut dibangun oleh pemerintah dan untuk DP-nya ini disubsidi sebesar Rp200 ribu.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah