Cara Cek Penerima PKH Tahap 4 di cekbansos.kemensos.go.id, Cukup Bermodal KTP Saja

- 14 Desember 2022, 12:00 WIB
cara untuk cek penerima PKH tahap 4 di situs cekbansos.kemensos.go.id
cara untuk cek penerima PKH tahap 4 di situs cekbansos.kemensos.go.id /

MEDIA PAKUAN - Kali ini ada cara untuk cek penerima PKH tahap 4 di situs cekbansos.kemensos.go.id yang lengkap.

Untuk cara cek penerima PKH tahap 4 ini, masyarakat hanya perlu menyiapkan KTP saja.

Masyarkaat hanya perlu menyiapkan hp dan internet saja untuk melakukan cek penerima PKH tahap 4.

 

Anda harus terdaftar dalam DTKS terlebih dahulu dan melakukan login cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut ini penjelasan cara pencairan BSU tahap 8 simak sebagai berikut:

Baca Juga: BLT PKH Tahap 4 Cair Sebesar Rp600.00, Buruan Ini Cara Cek Penerima Secara Online di cekbansos.kemensos.go.id

• Masuk atau login ke situs cekbansos.kemensos.go.id untuk melakukan cek penerima PKH tahap 4 di bulan ini.

• Masukkan data lengkap penerima PKH tahap 4 di bulan ini yang masih cair dengan benar.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah