Informasi Lengkap Pencairan BSU 2022 Rp600.000, Bisa Tahu Berapa Jumlah Kuota Penerima BLT Subsidi Gaji

- 19 September 2022, 13:00 WIB
Informasi Lengkap Pencairan BSU 2022 Rp600.000, Bisa Tahu Berapa Jumlah Kuota Penerima BLT Subsidi Gaji
Informasi Lengkap Pencairan BSU 2022 Rp600.000, Bisa Tahu Berapa Jumlah Kuota Penerima BLT Subsidi Gaji /UNSPLASH/Mufid Majnun

MEDIA PAKUAN - Terdapat informasi lengkap soal penyaluran BSU 2022 Rp600.000 dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker).

Informasi penyaluran BSU 2022 Rp600.000 tersebut sangat dibutuhkan oleh para pekerja atau buruh agar tahu lebih tentang BLT subsidi gaji.

Penyaluran BSU 2022 Rp600.000 kini masih mencapai lima juta pekerja atau buruh, sehingga masih ada 11 juta penerima lagi.

Maka masih ada kesempatan bagi pekerja atau buruh yang belum dapat BSU 2022, mendapatkan BLT Rp600.000.

Baca Juga: Daftar Nama Penerima BSU 2022 Tahap 1 Rp600.000, Pengguna Bank BNI Harus Tahu Ini agar Bisa Cair

BSU ini merupakan program dari Presiden Jokowi yang bertujuan untuk membantu para pekerja yang terdampak covid-19 pada waktu itu.

Namun kini BLT Subsidi Gaji disalurkan bertujuan untuk membantu para pekerja yang terkena dampak lonjakan harga yang terjadi secara global.

Pada penyaluran BSU 2022 sama seperti sebelumnya, yaitu akan disalurkan melalui Himbara dan Kantor Pos Indonesia.

Selain itu dari anggaran dana senilai Rp9,6 triliun, itu akan disalurkan kepada 16 juta pekerja di seluruh Indonesia.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah