Belum Banyak yang Tahu, Ketahuilah Alur Pencairan BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 Juta Awal Juni 2021

- 26 Mei 2021, 09:34 WIB
Berikut ini cara cek daftar penerima BSU subsidi gaji BPJS Ketenagakerjaan 2021 yang akan segera cair.
Berikut ini cara cek daftar penerima BSU subsidi gaji BPJS Ketenagakerjaan 2021 yang akan segera cair. /Antaranews

MEDIA PAKUAN - Ketahuilah alur pencairan Bantuan Subsidi Gaji (BSU) BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 juta pada awal Juni 2021.

Program BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 juta disalurkan oleh Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) kepada para pekerja.

BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 juta dicairkan oleh Kemnaker melalui rekening Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) pada awal Juni 2021.

Baca Juga: Gerhana Bulan Total terjadi hari ini, Umat Muslim Dihimbau Sholat Gerhana

Sebelum itu ketahuilah alur pencairan BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 juta awal Juni 2021:

1. Data retur dikirimkan oleh Kemnaker ke BP Jamsostek berdasarkan bank penyalur,

2. Identifikasi penyebab data retur dan mendiskusikannya dengan pihak bank penyalur,

3. Rekening retur dikembalikan kepada peserta, melalui pemberi kerja untuk membuka rekening baru (untuk efektifitas penyaluran direkomendasikan membuka rekening bank Himbara),

Baca Juga: Tanggapi Isu Poligami Mediang Uje, Taufik: Si Pipik Spekulasi Cemburu Gitu

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x