Program BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 Juta Sebentar Lagi Cair di Pertengahan April 2021

- 15 April 2021, 02:00 WIB
BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Februari 2021,
BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Februari 2021, /ilustrasi/iNSulteng.com

Baca Juga: Joe Biden Jual Senjata Perang ke Uni Emirat Arab Senilai Rp336 Triliun, Mulai dari Jet hingga Drone Bersenjata

2. Pilih kanal Subsidi Upah atau https://bsu.kemnaker.go.id/

3. Atau bisa langsung klik https://bantuan.kemnaker.go.id/support/home

4. Masukkan laporan atau pertanyaan seputar BLT ini ke kanal yang tersedia.

Sementara itu, Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) sudah selesai menyalurkan BLT BPJS Ketenagakerjaan pada termin 1 maupun termin 2.

Baca Juga: Dalam Menjaga Hubungan China dan AS, Kemenlu Tiongkok Minta Amerika Jangan Bermain Belakang dengan Taiwan

Seperti yang diketahui sebelumnya, Kemnaker menambahkan satu tahap lagi pada termin 2, yaitu tahap 6, yang sudah cair sejak 15 Desember 2020 lalu.

Kini BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 1 dan 2 sudah selesai, jika ingin mengetahui rincian lengkapnya, berikut daftarnya:

1. BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 1

- Tahap 1: 2.492.524 penerima

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x