Cek Fakta! DKI Jakarta Mulai 12-15 Febuari 2021 Menerapkan Lockdown , Warga Keluyuran Denda !

- 8 Februari 2021, 11:59 WIB
Suasana di Jalan Thamrin DKI Jakarta
Suasana di Jalan Thamrin DKI Jakarta /Postingan oktakanavia /

Pihak terkait pun melakukan cek in ricek atas informasi tersebut tidak benar.

Klarifikasi ini dilakukan Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung Dari Kementrian Kesehatan RI (PPPML2K) Siti Nadia Tarmidzi.

Baca Juga: BLT BPJS Dihentikan, Tenang! Pemerintah Siapkan 7 Bansos yang Siap Dicairkan 2021 Sebagai Gantinya

Dirinya menyampaikan bahwa adanya informasi Jakarta akan di Lockdown tidaklah benar.
Adapun hasil periksa fakta yang dilakukan oleh Oktari Jasmien dilansir dari Turnbackhoaks informasi tersebut adalah hoaks.

Fakta baik dari Polri dan PPPML2K RI menegaskan informasi tersebut tidak benar.

Dengan demikian informasi yang beredar dengan klaim Jakarta akan menerapkan Lockdown dari tanggal 12-15 februari adalah Hoaks.***

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x