Simak ! Lima Permainan Tradisional yang Terancam Punah

- 20 September 2020, 20:14 WIB
Anak-anak bermain pecut egrang di Kampung Baca Taman Rimba Papring Kalipuro, Banyuwangi, Jawa Timur, Selasa (3/8/2020). Kegiatan permainan tradisional anak-anak sekolah adat itu, sebagai persiapan peringatan Hari Internasional Masyarakat Adat Sedunia (HIMAS) yang akan digelar serempak  secara daring pada 9 Agustus 2020. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/hp.
Anak-anak bermain pecut egrang di Kampung Baca Taman Rimba Papring Kalipuro, Banyuwangi, Jawa Timur, Selasa (3/8/2020). Kegiatan permainan tradisional anak-anak sekolah adat itu, sebagai persiapan peringatan Hari Internasional Masyarakat Adat Sedunia (HIMAS) yang akan digelar serempak secara daring pada 9 Agustus 2020. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/hp. /BUDI CANDRA SETYA/ANTARA FOTO

MEDIA PAKUAN - Anak zaman sekarang mungkin sudah melupakan permainan tradisional.

kebanyakan anak hanya mengenal gadget sebagai alat permainannya.

Game online dan aplikasi yang menarik seperti tik-tok menjadi langganan mereka.

Baca Juga: Cek Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini, Siap Buat Kamu Kenyang dan Kantong Hemat

Dari anak kecil hingga dewasa pun mencobanya. tak hanya mencoba, mereka pun bekerja disana dengan membuat konten yang menarik.

Dengan adanya hal itu, membuat permainan tradisonal ditinggalkan bahkan dilupakan.

Untuk mengenang permainan itu, tim media pakuan merangkum dalam 5 permainan tradisional yang hampir dilupakan. Berikut adalah daftarnya :

Baca Juga: Ini Ketua terpilih Federasi Triathlon Indonesia Jabar

1. Egrang

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x