Benarkan Daun Singkong Rebus Mengandung Sianida? Apa Dampak pada Kesehatan Tubuh !

- 3 Juni 2024, 09:55 WIB
Benarkan Daun Singkong Mengandung Sianida? Apa Dampak pada Kesehatan Tubuh !
Benarkan Daun Singkong Mengandung Sianida? Apa Dampak pada Kesehatan Tubuh ! // Tokopedia/

Mengandung purin dalam jumlah sedang, penderita asam urat yang mengonsumsi makanan ini berpotensi mengalami serangan atau kambuh.

Namun, merujuk penelitian pada obyek tikus yang terbit dalam Journal of Physics: Conference Series, pemberian daun singkong secara oral tidak meningkatkan kadar asam urat secara signifikan.

Para peneliti pun menyimpulkan, asam urat tidak hanya dipengaruhi asupan purin, melainkan juga fungsi ginjal.

Pasalnya, ginjal pasien yang masih berfungsi normal akan dapat mengelola kadar asam urat, dengan mengeluarkannya dari tubuh melalui urine.****

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah