Ternyata Ini Manfaat Shalat Tarawih, Benarkah Mampu Tingkatkan Daya Ingat Lansia: Simak Yuk Penjelasannya

- 30 Maret 2024, 11:31 WIB
Ilustrasi Shalat Tarawih. Inilah manfaat dan keutamaan Shalat Tarawih yang harus Anda ketahui dan jangan lewatkan keutamaannya/bersamadakwah
Ilustrasi Shalat Tarawih. Inilah manfaat dan keutamaan Shalat Tarawih yang harus Anda ketahui dan jangan lewatkan keutamaannya/bersamadakwah /

MEDIA PAKUAN - Selain menjalankan ibadah puasa, di bulan Ramadan umat muslim juga disunnahkan untuk melaksanakan Shalat Tarawih.

Menurut beberapa sumber yang dirangkum terungkap manfaat Shalat Tarawih.

Bahkan dapat dipercaya dapat memberikan kenyamanan spiritual dan psikologis yang luar biasa bagi yang menjalankannya.

Walaupun diperlukan upaya fisik dan mental untuk melaksanakannya.

Dokter dan presiden Islamic Research Foundation International, Ibrahim B Syed, dalam esainya The Medical Benefits of Taraweh Prayers yang diterbitkan di situs web IRFI menyebutkan beragam manfaat shalat Tarawih untuk kesehatan fisik, emosional, dan mental.

Baca Juga: Harvey Moeis Dihujat Akibat Korupsi Timah, Sandra Dewi Nonaktifkan Kolom Komentar Media Sosial

Menurut Syed, Sholat Tarawih, seperti halnya sholat apa pun yang dilakukan umat Islam, memiliki efek yang sama pada tubuh dan pikiran seperti olahraga ringan.

Oleh karena itu, Tarawih meningkatkan suasana hati, pikiran, dan perilaku, seperti halnya olahraga.

Selain itu, Sholat Tarawih menimbulkan rasa sejahtera dan energi yang lebih besar, mengurangi kecemasan dan depresi, memengaruhi suasana hati dengan baik, serta berkontribusi pada harga diri dan aura percaya diri.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: situs web IRFI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x