Tafsir Al-Qur'an Surah Ali Imran Ayat 149, Jika Mentaati Orang Kafir Akan Mendapat Kerugian Hingga Murtad

- 30 Maret 2023, 12:08 WIB
Ilustrasi Al-qur'an. tafsir Al-Qur'an surah Ali Imran ayat 149
Ilustrasi Al-qur'an. tafsir Al-Qur'an surah Ali Imran ayat 149 /Pexels.com/CLAY JENSEN

MEDIA PAKUAN - Berikut ini tafsir Al-Qur'an surah Ali Imran ayat 149 yang menjelaskan tentang kerugian bahkan kegagalan yang akan dialami bagi siapapun yang mentaati orang kafir.

Surah Ali Imran Ayat : 149

Allah Swt berfirman:

يٰۤـاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْۤا اِنْ تُطِيْعُوا الَّذِيْنَ كَفَرُوْا يَرُدُّوْكُمْ عَلٰۤى اَعْقَا بِكُمْ فَتَـنْقَلِبُوْا خٰسِرِيْنَ

"Wahai orang - orang yang beriman! 

Jika kamu mentaati orang-orang yang kafir, niscaya mereka akan mengembalikan kamu ke belakang yaitu murtad, maka kamu akan kembali menjadi orang yang rugi."

Baca Juga: Tafsir Al-Qur'an Surah Ali Imran Ayat 147, Pengikut Rasulullah Mendapat Ampunan dan Harta Rampasan Perang

Tafsir Surah Ali Imran Ayat : 149

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x