Awas Salah! Niat Zakat Fitrah untuk Orang yang Diwakilkan, Muslim Wajib Tahu!

- 29 April 2022, 15:09 WIB
Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk mewakili orang lain
Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk mewakili orang lain /Pixabay/Mohd Syahideen Osmani

Niat saya mengeluarkan zakat fitrah atas (sebut nama orangnya),
Fardhu karena Allah Ta’ala.

Adapun makna Fitrah adalah merujuk pada keadaan manusia saat baru diciptakan atau khilqah. Allah SWT berfirman:

Baca Juga: Aksi Heboh Seorang TKI Bagi-Bagi Uang di Arab Saudi Menjelang Berbuka Puasa, sampai Jadi Pusat Perhatian

Baca Juga: Kerja Jadi Sopir Bis Plat Merah di Arab Saudi, TKI Ini Bocorkan Penghasilannya per Bulan

فَأَقِمْ وَجْهَكَ لِلدِّينِ حَنِيفاً فِطْرَةَ اللَّهِ الَّتِي فَطَرَ النَّاسَ عَلَيْهَا

Artinya: Maka hadapkanlah wajahmu dengan lurus kepada agama (Islam); (sesuai) fitrah Allah disebabkan Dia telah Menciptakan manusia menurut (fitrah) itu. (Q.S.ar-Rum/30:30).

Semoga bermanfaat.***

 

Halaman:

Editor: Ahmad R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah