Kisah Jiyad, Seorang TKI yang Sudah 10 Tahun Jadi Sopir Imam Masjidil Haram Syekh Abdurrahman As-Sudais

- 29 Oktober 2021, 12:25 WIB
Kisah Jiyad, Seorang TKI yang Sudah 10 Tahun Jadi Sopir Imam Masjidil Haram Syekh Abdurrahman As-Sudais
Kisah Jiyad, Seorang TKI yang Sudah 10 Tahun Jadi Sopir Imam Masjidil Haram Syekh Abdurrahman As-Sudais /Youtube Alman Mulyana/


MEDIA PAKUAN
- Siapa yang tidak kenal dengan Imam Masjidil Haram bernama Syekh Abdurrahman As-Sudais.

Ternyata ada salah satu Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang bekerja kepada Imam Masjidil Haram, Syekh Abdurrahman As-Sudais.

TKI tersebut tergolong orang Indonesia yang beruntung karena bisa bekerja kepada orang besar di Makkah itu.

Tidaklah mudah bekerja kepada Syekh Abdurrahman As-Sudais, hanya orang-orang beruntung saja yang bisa.

Baca Juga: 3 Tahun Bekerja dengan Majikan, TKW ini dapat Hadiah Rp30 Juta

TKI yang bekerja kepada Syekh Abdurrahman As-Sudais tersebut bernama Jiyad asal Jawa Tengah.

Pria Indonesia itu sudah menjadi sopir dari Imam Masjidil Haram dengan suara termerdu tersebut, selama 10 tahun.

Menurut Jiyad, Syekh Abdurrahman As-Sudais selalu dijemput oleh polisi ketika mau berangkat ke Masjidil Haram.

Rumah yang dimiliki oleh Imam Masjidil Haram itu ternyata sangat besar sekali dengan keamanan yang ketat.

Baca Juga: Kasihan TKW Indonesia Ini Gagal Terbang Gegara Kelakukan Majikan, TKI: Majikannya Harus Dimarahi Itu

Maka tidak sembarangan orang bisa memasuki rumah dari Syekh Abdurrahman As-Sudais yang memiliki 4 istri itu.

Itulah Jiyad seorang TKI beruntung yang bekerja di Syekh Abdurrahman As-Sudais.

Perlu kalian ketahui, Imam Masjid  di Arab Saudi itu sudah dijamin negara, seperti gaji dan fasilitas menurut Youtuber sekaligus TKI itu.***

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: YouTube Alman Mulyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x