Kerja Menterang di Kementerian RI bagi Lulusan SMA-SMK, Segera Daftar pada Mei 2024

- 21 April 2024, 06:55 WIB
Kerja Menterang di Kementerian RI bagi Lulusan SMA-SMK, Segera Daftar pada Mei 2024
Kerja Menterang di Kementerian RI bagi Lulusan SMA-SMK, Segera Daftar pada Mei 2024 //ilustrasi UNSU/

MEDIA PAKUAN - Kabar gembira bagi lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) telah dibuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil pada bulan Mei 2024.

Peluang ini terbuka luas bagi lulusan SMA/SMK yang akan mengikuti seleksi CPNS. Mereka dipastikan akan memiliki akses ke sejumlah formasi yang signifikan pada seleksi CPNS 2024 mendatang.

Rencananya, seleksi CPNS 2024 akan berlangsung dalam tiga periode selama setahun. Periode pertama diproyeksikan akan dimulai pada minggu ketiga bulan Maret 2024 untuk formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan sekolah kedinasan.

Kemudian, seleksi kedua dijadwalkan pada bulan Juli 2024 untuk formasi CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).Sementara itu, seleksi gelombang ketiga direncanakan akan dibuka pada akhir Agustus untuk formasi CPNS dan PPPK.

Baca Juga: Ayo Ada Kesempatan Jangan Sia-siakan: 7 Lembaga Negara di Jakarta Buka Lowongan Kerja CPNS dan PPPK

Pastikan untuk secara berkala memeriksa jadwal pendaftaran CASN 2024 agar tidak ketinggalan waktu. Selain itu, sementara menantikan pengumuman resmi jadwal CASN 2024, penting untuk diketahui bahwa beberapa kementerian dan instansi juga membuka formasi khusus bagi lulusan SMA/SMK.

Berdasarkan rekrutmen atau seleksi CASN tahun 2023 yang terdokumentasi di laman SSCASN, banyak kementerian yang menerima lulusan dari tingkat pendidikan SMA atau SMK.

Berikut adalah 8 instansi terdiri kementerian atau badan yang buka formasi lulusan SMA/SMK :

Kejaksaan Agung

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x