Jangan Resah Pulang Kampung, Kemen BUMN Inisiasi Program 'Mudik Asyik Bersama BUMN': Buruan, Awas Stok Habis!

- 6 Maret 2024, 09:10 WIB
Ilustrasi Mudik Gratis 2024.
Ilustrasi Mudik Gratis 2024. /kominfo.jatimprov.go.id


MEDIA PAKUAN - Lagi-lagi program mudik gratis digulirkan pemerintah. Kali ini program mudik gratis yang diinisiasi Kementerian Badan Usaha Milik Negara (Kemen BUMN).

Bahkan Kemen BUMN telah menyediakan sebanyak 80.215 kuota mudik gratis Lebaran 2024.

Kuota bagi pemudik yang tersebar di seluruh Jawa dan Sumatera.

Sudah terdaftar 14 ribu orang Dikatakan Rivan, pendaftaran "Mudik Asyik bersama BUMN" sudah dibuka sejak 4 Maret 2024, dan dapat diakses melalui halaman mudik.jasaraharja.co.id.


Melalui Program "Mudik Asyik bersama BUMN" di bawah koordinasi PT Jasa Raharja. Kuota mudik ini naik dibanding tahun 2023 yang hanya 67.233 penumpang.

Baca Juga: Jelang Ramadhan 2024 Warga Tak Pelu Resah, 7 Jenis Bansos Pasti Cair: Awas Jangan Terlambat!

Adapun rincian dari total jumlah pemudik yang ditargetkan di tahun 2024.

Program tersebut dialokasi antaranya sebanyak 55.607 calon penumpang dengan 1.225 unit bus, 18.998 calon penumpang dengan 60 kereta api, serta 5.610 calon penumpang dengan 15 kapal laut.

"BUMN melalui program tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) melaksanakan kegiatan program mudik bersama", kata Asisten Deputi Bidang TJSL Kemen BUMN Edi Eko Cahyono saat konferensi pers di Jakarta.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x