Apa Saja Partisiasi Tiktok Memberantasan Berita Hoaks? Terkait Pilpres 2024: Simak Penjelasannya

- 8 Februari 2024, 08:05 WIB
Ilustrasi Hoaks. ANTARA/net/pri (net)
Ilustrasi Hoaks. ANTARA/net/pri (net) /

Fuad tak menampik dalam masa kampanye kali ini memang banyak sekali berita hoaks yang beredar. 

Fuad pun mengatakan pihaknya sangat terbuka untuk menerima laporan dari masyarakat terkait berita hoaks.

Dalam masa tahapan kampanya ini banyak video viral yang datang ke penyelenggara pemilu contoh tokoh yang bagi-bagi uang. 

Baca Juga: Inilah, 5 Bacaan Sholawat Nabi Menyambut Isra Mi'raj 2024: Mari Kita Bersholawat!

Banyak para netizen yang melihat informasi viral, ada pelanggaran.

Jika masyarakat laporkan ada hoaks, Bawaslu tetap akan terima. Kemudian Bawaslu akan menindak lanjuti laporan tersebut, pungkasnya.

Bincang-bincang mengenai hoaks ini nantinya akan semakin meriah dengan kehadiran grup musik ternama Maliq & D'Essentials, Ari Lasso, dan JKT48.

Acara in dihadiri 1.300 tamu undangan dari kalangan mahasiswa, masyarakat umum, hingga media partner.

Baca Juga: Kabar Duka, Ayah Gong Yoo Meninggal Dunia di Usia 78 Tahun: Pelayat Berdatangan, Simak Artikel Ini

Acara ini juga akan dihadiri tamu undangan VIP, di antaranya Gautam Anand selaku VP dan Managing Director YouTube Apac, Putri Alam Director of Government Affairs & Public Policy Google Indonesia, hingga Faris Mufid Representatif Public Policy & Government Relations TikTok Indonesia.

Lalu yang hadir pula deretan pejabat publik, seperti Asyim Asy'ari dari KPU, Rahmat Bagja dari BAWASLU, Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, KAPOLRI Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, hingga ST Burhanuddin Jaksa Agung. ***

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x