Mudik Bareng Lebaran 2022, XL Axiata Siapkan Alphard dan Bus Mewah untuk Mitra Penjualan

- 27 April 2022, 17:51 WIB
Direktur & Chief Commercial Officer - Consumer XL Axiata, David Arcelus Oses(kiri), Chief Corporate Affairs XL Axiata, Marwan O. Baasir (kanan), berbincang dengan salah satu pemudik Alphard di acara pelepasan armada Mudik Bareng XL Axiata di Jakarta, Rabu , 27 April 2022/FOTO ISTIMEWA.
Direktur & Chief Commercial Officer - Consumer XL Axiata, David Arcelus Oses(kiri), Chief Corporate Affairs XL Axiata, Marwan O. Baasir (kanan), berbincang dengan salah satu pemudik Alphard di acara pelepasan armada Mudik Bareng XL Axiata di Jakarta, Rabu , 27 April 2022/FOTO ISTIMEWA. /

Chief Corporate Affairs XL Axiata, Marwan O.Baasir, Direktur & Chief Commercial Officer – Consumer XL Axiata, David Arcelus Oses berbincang dengan para pemudik Bus di acara pelepasan armada Mudik Bareng XL Axiata di Jakarta, Rabu, 27 April 2022/FOTO ISTIMEWA.
Chief Corporate Affairs XL Axiata, Marwan O.Baasir, Direktur & Chief Commercial Officer – Consumer XL Axiata, David Arcelus Oses berbincang dengan para pemudik Bus di acara pelepasan armada Mudik Bareng XL Axiata di Jakarta, Rabu, 27 April 2022/FOTO ISTIMEWA.

Sebagian dari peserta mendapatkan fasilitas mudik premium menggunakan mobil mewah Alphard. Mereka adalah para retailer yang berhasil memenangi program Kompetisi Sales Racing untuk mengantar mereka sampai kampung halaman. Ada sebanyak 20 orang yang berhak menikmati hadiah mewah ini.

Baca Juga: Akhir Pelarian, Buronan Robot Trading DNA Pro, Daniel Abe Berhasil Diringkus Polisi di Bandara Soekarno-Hatta

Program Mudik Bareng XL Axiata, juga mengikuti aturan yang sudah ditetapkan oleh pemerintah, dimana untuk peserta yang sudah Vaksin 1, 2 dan 3 tidak perlu melakukan antigen dan bagi yang baru vaksin 1 dan 2 tetap harus dapat menunjukan hasil antigen negative yang terintegrasi dengan peduli lindungi.

Dalam rangkaian program Ramadan 2022 XL Axiata, sebelumnya XL Axiata juga telah menggelar berbagai aktivitas.

Salah satunya berupa penyaluran donasi laptop dan akses Internet, serta donasi paket sembako untuk sejumlah pondok pesantren di berbagai kota di Indonesia.

Selanjutnya, XL Axiata akan menggelar program bagi-bagi takjil kepada masyarakat sekitar kantor XL Axiata.***

 

Halaman:

Editor: Hanif Nasution


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah