Jangan Abaikan Nomor 2757 Jika Kamu Sebagai Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan

- 3 Januari 2021, 15:26 WIB
Ilustrasi BLT BPJS Ketenagakerjaan
Ilustrasi BLT BPJS Ketenagakerjaan /

MEDIA PAKUAN - Pada penyaluran BLT BPJS Ketenagakerjaan atau disebut juga subsidi gaji di 2020 lalu, masih ada 1,6 juta pekerja lagi yang belum menerima.

Maka penayluran pada BLT BPJS Ketenagakerjaan selama periode 2020, masih belum mencapai 100 persen.

Dikarenakan masih ada beberapa pekerja yang rekeningnya bermasalah, diakibatkan oleh beberapa faktor tertentu.

Baca Juga: Terbukti Prediksi Dispatch Pasangan Tahun Baru 2021 'Hyun Bin dan Son Ye Jin' Siapa Lagi Ya Idolamu

Diantaranya adanya rekening yang tidak sesuai dengan namanya dan Nomor Induk Keluarga (NIK).

Akan tetapi masih ada juga orang yang memiliki rekening tapi sudah tidak aktif lagis serta rekening pasif.

Di sisi lain terdapat juga pekerja yang rekeningnya sudah dibekukan dan diblokir oleh pihak bank penyalur.

Baca Juga: Apakah Anda Calon Penerima Vaksin Covid 19 Gratis ? Jika Belum Login pedulilindungi.id

Apalagi rekening itu merupakan rekening pinjaman yang hanya bisa dipakai sementara saja.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x