6 Bulan Kedepan Harga Minyak Goreng Murah, Khofifah Ingatkan Warga Jangan Panic Buying

20 Januari 2022, 19:45 WIB
6 Bulan Kedepan Harga Minyak Goreng Murah, Khofifah Ingatkan Warga Jangan Puanic Buying /YUSUF NUGROHO/ANTARA FOTO

 

 

MEDIA PAKUAN - Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa berlakukan harga minyak goreng di swalayan dan pasar.

Harga minyak goreng di swalayan di bandrol harga Rp14000 perliter.

Hal ini dilihat dari kebijakan yang diberlakukan per-19 Januari 2022, yang mana diberikan stok untuk enam bulan ke depan.

Baca Juga: Demi Amal, Atta Halilintar Lelang Headband Pertama: Harganya Sudah Tembus Rp 400 Juta

Dikutip dari laman Instagram @khofifah.ip Kamis, 20 Januari 2022, Khofifah Indar Parawansa berikan penegasan stop panic buying.

Hal ini dikarenakan stok minyak telah tersedia di ritel modern anggota Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (APRINDO).

Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa mengungkapkan tidak boleh ada aksi borong.

Baca Juga: Dicemburui Netizen, Frans Faisal Terharu hingga Mengaku Gemas

"Mohon membeli secukupnya, jangan melakukan aksi borong,"ungkap Khofifah Indar Parawansa

Khofifah Indar Parawansa juga menyebutkan bahwa harga minyak goreng di pasar rakyat juga akan menyesuaikan.***

Editor: Popi Siti Sopiah

Tags

Terkini

Terpopuler