Google Earth, Objek Misterius di Lepas Pantai Antartika

- 10 Agustus 2020, 20:08 WIB
/

 

MEDIA PAKUAN-Berbagai penemuan misterius tertangkap kamera Google Earth, seperti jejak kaki manusia yang berukuran sangat besar di tumpukan salju.

Kini, seorang pengguna google earth menemukan objek misterius yang diyakini sebagai kapal pesiar.

Objek yang berukuran 121 meter tersebut tergeletak di gunung es yang berada 160 km dari garis pantai Antartika.

Baca Juga: Plt Bupati Cianjur Bantah Kebakaran Pasar Ciranjang Akibat Sabotase

Kapal pesiar tersebut diselimbuti Es yang sangat besar dan terabadikan jelas oleh Google Earth.

Pada Senin, 10 Agustus 2020, penemuan ini muncul dan memicu beberapa teori konspirasi dari orang banyak yang meyakininya.

Teori konspirasi yang terkenal dari penemuan tersebut adalah pangkalan rahasia Nazi atau peradaban kuno yang hilang.

Baca Juga: Gunung Sinabung Meletus Lagi, Abu Pekat Hingga Setinggi 7 Kilometer

Foto-foto tentang objek tersebut pertama kali muncul dipengguna YouTube MrMBB333 yang mengaku sebagai Penjaga Bumi.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Galamedianews


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x