Alasan Olimpiade Beijing 2022 Tetap Istimewa Walau di Tengah Pandemi

- 4 Februari 2022, 08:44 WIB
Olimpiade Beijing 2022
Olimpiade Beijing 2022 /Instagram/@beijing2022/

MEDIA PAKUAN - Xi Jinping selaku Presiden China, resmi akan mengadakan pembukaan acara Olimpiade Beijing 2022 pada 4 Februari.

China sendiri telah melakukan usaha persiapan untuk Olimpiade ini untuk mewujudkan acara yang "Lebih Cepat, Lebih Tinggi, Lebih Kuat - Bersama" kepada dunia.

Dalam persiapan pelaksanaan Olimpiade Beijing 2022, Tiongkok mengambil peran besar dalam Gerakan Olimpiade dan secara konsisten memperjuangkan semangat Olimpiade.

Baca Juga: Coba Longgarkan Ketegangan, Presiden Erdogan Lakukan Kunjungan ke Ukraina: Upaya Mediasi dengan Rusia

Olimpiade Musim Dingin Beijing kali ini memiliki tema "Bersama untuk Masa Depan Bersama", yang menunjukkan bahwa China telah menyadari tentang tidak ada negara sendiri yang dapat mengatasi masalah terberatnya, diperlukan kerja sama bagi masing-masing negara, ucap Lü Xiang selaku peneliti di Akademi Ilmu Sosial China.

Bagi acara Olimpiade sendiri akan diadakan secara khusus di setiap laga tandingnya, mengingat kekhawatiran wabah pandemi yang tak kunjung usai.

Namun meski diadakan di tengah pandemi tidak membuat Olimpiade Beijing 2022 kehilangan keistimewaannya.

Baca Juga: Senegal Lolos ke Final Piala Afrika, Pertemuan Salah dengan Mane

Seorang pakar China menyebutkan bahwa dengan pengalaman yang kaya dari upaya anti-virus, China akan menyelenggarakan Olimpiade Beijing 2022 dengan tingkat keamanan virus yang seimbang sehingga peserta dapat bermain dengan bebas tanpa mencemaskan infeksi virus tersebut.

Halaman:

Editor: Siti Andini

Sumber: Globalnews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah