BSU Tahap 8 Masih Berlangsung hingga Tanggal 20 Desember 2022, Buruan Cek Sebelum Berakhir

- 12 Desember 2022, 14:09 WIB
BSU Tahap 8 Masih Berlangsung hingga Tanggal 20 Desember 2022, Buruan Cek Sebelum Berakhir
BSU Tahap 8 Masih Berlangsung hingga Tanggal 20 Desember 2022, Buruan Cek Sebelum Berakhir /Instagram/@kemnaker

MEDIA PAKUAN - PKH tahap 4 untuk balita hingga lansia masih cair pada bulan Desember 2022 anda bisa mengecek melalui link cekbansos.kemensos.go.id.

Bantuan ini masih terus berlangsung hingga bulan Desember yang akan berakhir bisa melalui kantor pos Indonesia terdekat.

Anda harus terdaftar dalam DTKS terlebih dahulu dan melakukan login cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id untuk Nama Penerima BLT BBM Tahap 2 di Desember 2022 Secara Online Kapan Saja

Berikut ini penjelasan cara pencairan BSU tahap 8 simak sebagai berikut.

• Masuk atau login ke situs cekbansos.kemensos.go.id untuk melakukan cek penerima PKH tahap 4 di bulan ini.

• Masukkan data lengkap penerima PKH tahap 4 di bulan ini yang masih cair dengan benar.

• Masukkan data alamat provinsi sesuai domisili KTP penerima PKH tahap 4 di bulan ini yang masih cair.

• Masukkan alamat kabupaten atau kota tempat tinggal sesuai domisili KTP penerima PKH tahap 4 di bulan ini yang masih cair.

• Masukkan alamat kecamatan sesuai KTP penerima PKH tahap 4 di bulan ini yang masih cair.

• Kemudian isi nama lengkap penerima PKH tahap 4 di bulan ini yang masih cair.

• Masukkan ulang kode OTP yang dikirimkan dari link resmi tersebut, kemudian langkah berikutnya klik ‘Cari Data’ untuk cek penerima PKH tahap 4 di bulan ini yang masih cair.

• Tunggu hingga data yang dicek sebelumnya oleh penerima dimunculkan, dan dinyatakan resmi sebagai penerima PKH tahap 4 di bulan ini yang masih cair.

Baca Juga: Siapkan Mental! Kemdikbud Akan Rotasi Besar-besaran Para Kepsek Jadi Guru Kembali atau Pengawas

Perlu anda ketahui ada tujuh ketegori yang akan menerima bantuan BSU tahap 8 pada bulan Desember ini.

1. Untuk balita dan anak usia dini 0-6 tahun dengan sebesar Rp3 juta.

2. Untuk ibu hamil dan masa nifas dengan sebesar Rp3 juta.

3. Untuk anak sekolah SD dan sederajat dengan sebesar Rp900.000.

4. Untuk anak sekolah SMP dan sederajat dengan sebesar Rp1,5 juta.

5. Untuk anak sekolah SMA dan sederajat dengan sebesar Rp2 juta.

6. Untuk lansia 60 tahun ke atas dengan sebesar Rp2,4 juta.

7. Untuk penyandang disabilitas berat dengan sebesar Rp2,4 juta.

Demikianlah informasi mengenai bantuan BSU tahap 8 yang cair pada bulan Desember 2022.***

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah