Ketahuilah Jadwal Pencairan Sekaligus Cara Cek Penerima BSU 2022 dari Kemnaker Senilai Rp600.000

- 27 November 2022, 13:23 WIB
ilustrasi -  jadwal pencairan BSU 2022 Rp600.000 dari Kemnaker yang banyak dipertanyakan banyak pekerja atau buruh
ilustrasi - jadwal pencairan BSU 2022 Rp600.000 dari Kemnaker yang banyak dipertanyakan banyak pekerja atau buruh /Toni Kamajaya/Media Pakuan

Setelah mendapatkan QR Code anda bisa mendaftar BSU tahap 8 melalui link bsu.kemnaker.go.id. dengan menggunakan nomor hp, NIK, KTP anda dan persyaratan lainnya.

Jika telah melalui semuanya dan muncul nama anda di dashboard situs resmi anda bisa cairkan ke kantor pos terdekat.

Bisa cairkan BSU tahap 8 dengan sebesar Rp600.000, di kantor pos dengan persyaratan yang telah diterapkan kemnaker.

Kemudian anda bisa mengajukan dana dengan sebesar Rp600.000, kepada pihak kantor pos.

Baca Juga: 6 Syarat dan Cara Cek Nama Penerima BSU Tahap 8 2022 melalui Pospay dan Dapatkan BLT BPJS Ketenagakerjaan

Sementara itu untuk cek penerima BSU 2022 bisa melalui situs yang sudah ditetapkan, sebagai berikut ini:

1. Jika belum memiliki akun

- Buka kemnaker.go.id

- Klik "DAFTAR" di pojok kanan atas

- Klik "Daftar Sekarang" di bagian bawah

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah