BLT BBM 2022 Rp600.000 Cair September, Mensos Risma Beritahukan Tidak Boleh Dibelikan Rokok dan Minuman Keras

- 9 September 2022, 16:45 WIB
BLT BBM 2022 Rp600.000 Cair September, Mensos Risma Beritahukan Tidak Boleh Dibelikan Rokok dan Minuman Keras
BLT BBM 2022 Rp600.000 Cair September, Mensos Risma Beritahukan Tidak Boleh Dibelikan Rokok dan Minuman Keras /Kabarkaltim

MEDIA PAKUAN - Bantuan Langsung Tunai (BLT) Bahan Bakar Minyak (BBM) 2022 Rp600.000 akan dicairkan pada September tahun ini.

Program BLT BBM 2022 Rp600.000 dicairkan kepada Keluarga Penerima (KPM) yang memenuhi persyaratannya.

Dicairkannnya BLT BBM 2022 Rp600.000 oleh Kemensos, membuat masyarakat heboh ingin mendapatkan Bansos tersebut.

Namun sayangnya hanya ada 20,65 juta KPM saja yang mendapatkan BLT BBM 2022 Rp600.000.

Baca Juga: Kriteria Penerima BLT BBM 2022, Bansos Rp600.000 Cair September kepada 20,65 Juta KPM

Menurut Menteri Sosial (Mensos), Tri Rismaharini mengatakan untuk mereka yang mendapatkan BLT BBM 2022 Rp600.000, jangan dibelanjakan untuk membeli rokok dan minuman keras (miras).

Pemerintah berharap dengan disalurkannya BLT BBM 2022, bisa membantu agar roda perekonomian masyarakat tetap berjalan, apalagi saat ini tengah ada lonjakan harga secara global.

Jika kalian berminat, anda bisa daftar melalui aplikasi Cek Bansos dengan menggunakan NIK dan KTP dengan cara berikut ini:

1. Buka HP anda dan buka aplikasi Cek Bansos

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah