Meningkatnya Angka Pekerja Terdampak Pandemi Covid-19, Kemnaker Segera Cairkan BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021

- 4 April 2021, 09:00 WIB
3 Link Cek Online Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Rp2,4 Juta Februari 2021
3 Link Cek Online Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Rp2,4 Juta Februari 2021 /

MEDIA PAKUAN - Semakin meningkatnya angka pekerja yang terdampak pandemi Covid-19, maka pihak Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) segera mencairkan BLT BPJS Ketenagakerjaan.

Pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan dilakukan oleh pihak Kemnaker dalam membantu pemerintah mempercepat memulihkan perekonomian Indonesia.

Saat ini jutaan para pekerja sudah mengalami dampak dari pandemi Covid-19, sehingga membutuhkan program bantuan seperti BLT BPJS.

Dilansir Media Pakuan dari laman Antara News pada Minggu, 14 Januari 2021, Ida prihatin dengan keadaan para pekerja saat ini.

Baca Juga: Aurel dan Atta Unggah Foto Pertama Setelah Nikah, Netizen : Baper

Ada 29 juta orang pekerja yang sudah terdampak pandemi Covid-19 di Indonesia ini.

Akibat dampak dari pandemi virus Corona, jumlah pengangguran mencapai 9,77 juta jiwa.

"BSU Subsidi Gaji bakal disalurkan lagi, karena masih ada 29 juta pekerja yang terkena dampak pandemi Covid-19 di tahun ini," kata Ida.

Jika dirincikan dari 29 juta pekerja, ada 24 juta jiwa yang masih bekerja namun, jam kerjanya dipotong akibat pandemi.

Halaman:

Editor: Holis Sindy Sauri

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x