Film Pee Mak Diproduksi Ulang Versi Indonesia, Ini Sinopsisnya: Nonton Yuk!

- 2 Februari 2024, 17:55 WIB
Marsya Timothy ungkap perbedaan Pee Mak dan Kang Mak, karakter dirinya sedikit beda.
Marsya Timothy ungkap perbedaan Pee Mak dan Kang Mak, karakter dirinya sedikit beda. /YouTube Warkop Jurnalis/

MEDIA PAKUAN - Film komedi terkenal Thailand bertajuk Pee Mak akan dibuat ulang dalam versi Indonesia dengan judul Kang Mak.

Dalam film adaptasi tersebut, Vino G Bastian menjadi peran utama sebagai Makmur yang diceritakan sangat bucin pada istrinya.

Adapun yang menjadi Sari pendamping Makmur diperankan oleh Marsha Timothy yang merupakan istri dari Vino G Bastian.

Baca Juga: Tepis Beredar Isu Kabinet Tak Nyaman, Ini Tanggapan Jokowi: Simak Penjelasannya!

Tak hanya Vino G Bastian dan Marsha Timothy, ada pula aktor lain seperti Tora Sudiro, Rigen, Andre Taulany, Ence Bagus, Aming, Jirayut, hingga Indra Jegel.

Sinopsis Pee Mak

Film Pee Mak berlatar waktu pertengahan abad ke-19 ketika seorang pria bernama Mak (versi Indonesia menjadi Makmur) harus meninggalkan istrinya, Nak (versi Indonesia menjadi Sari).

Saat itu, Kota Siam tengah menghadapi konflik dan membuat Mak harus ikut pergi berperang.

Di waktu bersamaan, Nak tengah hamil besar harus melakukan persalinan sendiri di kediamannya di pedesaan.

Baca Juga: Babak Baru, Polri Limpahkan Berkas Dugaan Korupsi di RSUD dr Mohammad Soewandhie Surabaya: Masuk ke Kejaksaan

Sayangnya, kejadian tragis menimpa Nak yang sedang meminta pertolongan pada tetangga sekitarnya.

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x