Nyeri Sendi Sering Kumat? Cepat Atasi dengan Ramuan Herbal Berikut Ini

29 Januari 2022, 12:07 WIB
Ilustarasi nyeri sendi /Pixabay/Septimiu
 
MEDIA PAKUAN - Tidak jarang nyeri sendi muncul setelah melakukan aktifitas terlebih aktifitas yang mengharuskan kita mengangkat beban berat.
 
Baik bagi kaum muda maupun tua, nyeri sendi bisa muncul karena adanya gesekan antar sendi yang menyebabkan timbulnya nyeri atau ngilu.
 
Kondisi ini tentu membuat kita tidak nyaman, dan jika dibiarkan akan membahayakan kesehatan sendi.
 
Baca Juga: Diduga Ilegal, Bea Cukai Kendari Sita Rokok bernilai 1 Miliar
 
Untuk itu kita perlu segera mengatasinya, salah satu cara untuk mengatasi nyeri sendi adalah dengan mengkonsumsi ramuan herbal berikut ini.
 
Bahan:
 
1. Wedang jahe segar
 
2. Kolang- Kaling yang sudah dipotong-potong dan dimasak
 
3. Rumput laut
 
Baca Juga: Hentikan Kebiasaan Menyisir Rambut dalam Keadaan Basah, Ini Bahayanya
 
Cara membuat:
 
Masukan wedang jahe kedalam gelas, kamudian tambahkan kolang-kaling dan rumput laut, bisa ditambahkan dengan minyak zaitun sebanyak satu sendok makan.
 
Bahan-bahan diatas mengandung nutrisi yang baik untuk memulihkan sendi yang bermasalah.***
Editor: Adi Ramadhan

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler