Jangan Keliru, Berikut Ini Adab Buang Air Menurut Imam Al-Ghazali Sesuai Sunah Rasulullah

- 16 Desember 2022, 19:43 WIB
ilustrasi adab buang air menurut Imam Al- Ghazali sesuai dengan sunah Rasulullah SAW
ilustrasi adab buang air menurut Imam Al- Ghazali sesuai dengan sunah Rasulullah SAW /

MEDIA PAKUAN - Beberapa teknis kemudian dijelaskan dan dicontohkan oleh Nabi Muhammad. Namun, setelah kewafatan Nabi maka tonggak ajaran Islam dipegang oleh para ulama setelahnya.

Ulama adalah pewaris Nabi dalam masalah agama. Ungkapan tersebut adalah hadits nabi, maka selayaknyalah seorang muslim mengambil ilmu dari para ulama. Berikut ini adab masuk toilet/jamban menurut Imam Abi Hamid Muhammad bin Muhammad Al-Ghazali.

Hendaknya setiap orang muslim yang hendak masuk toilet/jamban melakukan hal-hal di bawah ini:

A. Jika buang air di WC/Toilet

Baca Juga: Jangan Salah, Berikut Ini Ciri Ukhuwah Islamiah di Jalan Allah Menurut Ibnu Athaillah

1. Mendahulukan kaki kiri ketika hendak masuk ke toilet/jamban dan mendahulukan kaki kanan ketika keluar.

2. Jangan membawa sesuatu yang di dalamnya ada Asma Allah dan Nabi/Rasulnya.

3. Hendaknya masuk dalam kondisi kepala memakai penutup (kopiah atau sejenisnya) dan memakai alas kaki.

4. Ketika hendak masuk (di depan pintu toilet) membaca doa berikut ini:

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x