Ini Keutamaan Dua Ayat Terakhir Surah Al-Jasiyah, Amalkan Sekarang!

- 3 Oktober 2022, 15:35 WIB
Ilustrasi baca Alquran.Ustadz tentang amalan yang mampu memberikan kemudahan rezeki. Amalan berupa dua surah pendek.
Ilustrasi baca Alquran.Ustadz tentang amalan yang mampu memberikan kemudahan rezeki. Amalan berupa dua surah pendek. /Foto: Abdullah Ghatasheh/Pexels/

MEDIA PAKUAN - Surah At-Jatsiyah merupakan salah satu surah dalam Al Qur'an, yaitu surah ke 45 yang terdiri atas 37 ayat.

Dua ayat terakhir surat Al Jasiyah memiliki keutamaan dan keistimewaan jika diamalkan.

Dari Habib Abubakar bin Abdullah bin Alwi bin Zein AlHabsyi berkata, diriwayatkan dari Rosulullah.

Baca Juga: Cek bsu.kemnaker.go.id Ketahui ini Cara Mengetahui Penerima BSU 2022 Tahap 4

Siapa yang membaca pada malam Jum'at 2 ayat terakhir dr Surah Al Jatsiyah dan hadiahkan pada kedua orangtuanya.

Maka dipenuhi semua hak-hak (keperluan-keperluan) mereka.

(فَلِلَّهِ ٱلۡحَمۡدُ رَبِّ ٱلسَّمَـٰوَ ٰ⁠تِ وَرَبِّ ٱلۡأَرۡضِ رَبِّ ٱلۡعَـٰلَمِینَ ۝ وَلَهُ ٱلۡكِبۡرِیَاۤءُ فِی ٱلسَّمَـٰوَ ٰ⁠تِ وَٱلۡأَرۡضِۖ وَهُوَ ٱلۡعَزِیزُ ٱلۡحَكِیمُ)

[Surat Al-Jatsiyah 36 - 37]

Baca Juga: BSU Tahap 3 Cair! Konfirmasi Nama Anda di www.kemnaker.go.id agar Tahu Dapat atau Tidaknya BLT Rp600.000

Halaman:

Editor: Ahmad R

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x