Redakan Demam Gejala Omicron dengan Cepat Menggunakan Lengkuas, Berikut Caranya!

- 15 Januari 2022, 11:02 WIB
Ilustrasi - varian Omicron tidak hanya menyerang sistem pernapasan tetapi juga menyerang usus.
Ilustrasi - varian Omicron tidak hanya menyerang sistem pernapasan tetapi juga menyerang usus. /Pixabay/Alexandra_Koch
MEDIA PAKUAN - Demam adalah kondisi ketika tubuh megalami suhu panas di atas rata-rata, yang dapat disebabkan ketika tubuh sedang melawan berbagai serangan virus, bakeri, dan lain sebagainya.
 
Demam sering terjadi ketika cuaca pancaroba, demam juga dapat diakibatkan oleh pola hidup tidak sehat, stres, dan juga penyebab lainnya.
 
Di zaman saat ini di mana virus Covid-19 terutama varian Omicron sedang merebak, demam biasanya juga dirasakan oleh mereka yang terinfeksi. 
 
 
Ketika suhu badan masih sedikit diatas rata-rata, demam dapat diatasi di rumah saja. Namun, ketika suhu tubuh sudah jauh mencapai batas panas, penderita dapat dilarikan ke rumah sakit.
 
Berikut cara mengatasi demam dengan sederhana, yang dapat diterapkan di rumah agar demam segera turun dengan menggunakan herbal Lengkuas.
 
Bahan & Pembuatan
 
1. Siapkan beberapa ruas lengkuas kemudian bersihkan. 
 
2. Setelah itu, Tumbuk lengkuas hingga halus. 
 
3. Tempelkan lengkuas yang sudah ditumbuk di atas dahi, kemudian diamkan.***

Editor: Siti Andini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x