Ketahuilah 8 Channel TV Indonesia yang Dulunya Terkenal Kini Telah Ditutup, Kemanakah Spacetoon dan Tpi?

- 14 September 2021, 13:47 WIB
Ketahuilah 8 Channel TV Indonesia yang Dulunya Terkenal Kini Telah Ditutup, Kemanakah Spacetoon dan Tpi?
Ketahuilah 8 Channel TV Indonesia yang Dulunya Terkenal Kini Telah Ditutup, Kemanakah Spacetoon dan Tpi? /ilustrasi Pixabay/

Akan tetapi pada 2014, channel ini tiba-tiba hilang di siaran TV parabola, sehingga tidak ketahui apa penyebabnya.

Baca Juga: 7 Manfaat Berenang Untuk Kesehatan Tubuh. Salah Satunya Mampu Meningkatkan Kesehatan Jantung

5. Spacetoon (2013)

Channel TV Spacetoon mungkin tidak asing lagi bagi anak 90-an, karena menjadi cartoon networknya Indonesia.

Spacetoon ini selalu menayangkan animasi kartun Jepang salah satunya Ninja Hatori.

Namun pada 2013 sahamnya dibeli oleh Indika Group sehingga namanya berubah menjadi Net TV.

6. Tpi (2010)

Sudah berdiri sejak 1991, Tpi menjadi kanal TV yang menayangkan seputar ilmu pengetahuan.

Lama kelamaan, Tpi mulai menayangkan serial, film India dan musik dangdut.

Berselang beberapa tahun, pada 2001 saham Tpi dibeli oleh PT Media Nusantara Citra (MNC), sehingga pada 2010 namanya mulai diganti menjadi MNC TV.

Halaman:

Editor: Popi Siti Sopiah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah